[Resensi Buku] 101% Cinta Indonesia

Buku ini terbit sejak 2012 dan sudah berulang kali saya habiskan. Buku ini seperti kerupuk yang selalu renyah sampai gigitan terakhir. Sekalipun saya membacanya berulang-ulang, tidak pernah bosan saya menelusuri jalan pikir seorang vbi_djenggotten. Judulnya juga unik, 101% Cinta Indonesia. Namun jangan kaget ketika tahu isinya ternyata membahas kejadian sehari-hari di Indonesia yang tidak indah. … Continue reading [Resensi Buku] 101% Cinta Indonesia

[Resensi] 33 Pesan Nabi

Hadis Bukhari Muslim, InsyaAllah shahih, menjadi rujukan utama bagi kita yang ingin mempelajari Sabda dari Nabi Muhammad SAW. Sudah banyak sekali buku yang diterbitkan untuk membahas hadis Rasulullah yang dihimpun oleh Bukhari Muslim. Mulai dari yang pembahasan singkat hingga pada pembahasan yang sangat mendalam. Ukuran buku yang diterbitkan juga bervariasi mulai dari yang tebal hingga … Continue reading [Resensi] 33 Pesan Nabi

[Resensi Buku] Al-Asbun : Manfaatulngawur

Sekali lagi Surayah atau Pidi Baiq menggelitik saya dengan celotehannya yang ngawur namun padat akan makna. Al-Asbun begitulah judul buku ini. Buku ini sudah lama terbit di toko buku dan dibeli oleh seorang teman. Saya dipinjamkan buku ini karena tidak berhasil menemukannya di rak toko buku manapun di sekitaran Kota Bandung. Sulit sekali menemukan karya … Continue reading [Resensi Buku] Al-Asbun : Manfaatulngawur

[Resensi Novel] Sepatu Terakhir

Sepatu Terakhir, begitu judul bukunya. Buku ini sebenarnya sudah lama tersusun rapi di rak buku namun baru mulai dibaca dua hari yang lalu. Alasan saya membeli buku ini pun karena saya mengenal siapa penulisnya. Toni Tegar Sahidi, pria besar dengan pemikiran yang lebih besar menurut saya. Saya dan Sahid, begitu dia dipanggil, pernah beberapa kali … Continue reading [Resensi Novel] Sepatu Terakhir

[Resensi Buku] Novel Dilanku-nya Pidi Baiq

Beberapa hari ini saya lagi gandrung membaca novel bersambung karya Pidi Baiq. Dilanku, Dia Adalah Dilandu Tahun 1990. Itulah judulnya dan ini tempat bacanya DILANKU. Sebenarnya novel yang selalu disambung dalam beberapa penggalan ini banyak dibicarakan lewat akun Twitter Pidi Baiq (@pidibaiq). Bagi yang belum tau siapa dia silahkan tanya mbah Google saja. Baru setelah … Continue reading [Resensi Buku] Novel Dilanku-nya Pidi Baiq

[Resensi Buku] Raising Your Child

Setiap lelaki di dunia ini yang telah menikah pastinya suatu saat akan menjadi seorang ayah. Bahkan ada juga lelaki yang tidak menikah tetapi sudah menjadi ayah. Itu banyak dan tidak sedikit. Tapi itu kondisi yang tidak normal menurut agama Islam. Dosa kalau kata Bang Haji. Ketika menjadi ayah, seorang lelaki akan memasuki fase belajar mengurus … Continue reading [Resensi Buku] Raising Your Child

[Resensi Buku] Guru Gokil Murid Unyu

Mengajar merupakan cara terbaik untuk belajar Itu adalah quote pembuka dari buku satu ini. J. Sumardianta mencoba menjelaskan kepada kita sebuah realita pendidikan kehidupan yang berlangsung di Indonesia. Saya baru saja membuka plastik pembungkus buku ini. Semerbak bau harum khas sebuah buku baru. Tidak terasa, ini adalah buku pertama yang saya beli dalam kurun waktu … Continue reading [Resensi Buku] Guru Gokil Murid Unyu